Tari Tradisional Yang Populer Di Bali, Lombok dan Jawa Timur
Gandrung berasal dari kata Jawa yang berarti "cinta". Menurut teori, tarian ini berasal dari tarian ritual untuk mengungkapkan rasa sayang masyarakat kepada Dewi Sri, dengan kesurupan dan sebagai sema...
