Resep Cookies Cokelat Tepung Sorgum Resep Cookies Cokelat Tepung Sorgum

Foto: cookpad

  • RAA
  • Minggu, 13 Oktober 2024 - 14:07 WIB

Resep Cookies Cokelat Tepung Sorgum


Bosan dengan cookies cokelat yang itu-itu saja? Cobalah resep cookies cokelat tepung sorgum ini! Tekstur yang sedikit berbeda dan rasa yang lebih kaya akan membuatmu ketagihan.

Bahan
125 gr tepung sorghum putih
30 gram Gula Sorgum (bisa diganti dengan gula aren bubuk/ gula pasir, sesuaikan level manis sesuai selera).
25 gr kacang tanah sangrai, haluskan dengan blender)
100 gram Margarin
1 butir Telur utuh
1/2 sdt Baking Powder
1/2 sdt Vanili essense
1/4 sdt Garam
50 gr chocochips

Cara Membuat
1. Panaskan Oven pada suhu 150⁰ C. Dalam wadah, masukkan gula dan margarine, mixer hingga rata
2. Lalu masukkan telur, mixer lagi hingga putih mengembang
3. Kemudian masukkan tepung sorghum+baking powder+garam+vanila essense
4. Lalu bungkus dg plastik wrap dan masukkan dalam kulkas 3 menitan agar mudah dibentuk/ dipulung.