Resep Nasi Kuning Khas Indonesia Resep Nasi Kuning Khas Indonesia

  • RAA
  • Sabtu, 10 Juli 2021 - 13:26 WIB

Resep Nasi Kuning Khas Indonesia


Nasi kuning adalah hidangan nasi yang diberi bumbu santen, kunyit, daun salam, pandan, jeruk purut, serai, dan garam. Biasanya nasi ini disajikan di perayaan atau festival tertentu di Indonesia.

Berikut ini resepnya :

Bahan

350 gram beras
1 lembar daun pandan
1/3 blok santen (santan kelapa) atau 300 mililiter santan
1/2 sendok teh garam
1 sendok teh kunyit bubuk atau 30 gram kunyit segar
4-5 lembar daun jeruk purut
1 lembar daun pandan
1 sereh
1 lembar daun salam
air

Cara Membuat

Cuci beras tiga kali

Haluskan kunyit berikan sedikit santan

Masukkan ke dalam wajan, beras, campuran kunyit bubuk, santan, daun salam dan jeruk purut, sereh, dan satu

lembar daun pandan panjang, serta satu sendok teh garam.

Tambahkan air lalu tempatkan mangkuk di dalam kukusan dan kukus pada pengaturan biasa (membutuhkan waktu sekitar 20 menit).


Setelah selesai, biarkan nasi dalam penanak nasi selama 20 – 30 menit. Lalu Ambil daunnya

Aduk nasi sampai semua santan tercampur dengan baik.

Sajikan

Sumber : pisangsusu.com