Inilah Cara-Cara Mengolah Cokelat Bubuk Yang Anda Miliki
Cokelat merupakan bahan makanan yang sangat lezat. Cokelat memang relatif lebih mudah untuk diolah menjadi banyak jenis makanan. Inilah beberapa tips untuk memanfaatkan cokelat bubuk yang ada di dapur anda:
1. Hunkwe Pisang
Apakah anda punya tepung hunkwe? Anda dapat menambahkan cokelat bubuk pada hunkwe pisang anda. Rasa cokelat akan meningkatkan kualitas rasa makanan ini.
2. Cendol
Anda dapat membuat cendol dengan cokelat bubuk. Tambahkan cokelat bubuk pada cendol anda untuk mengubah cendol anda menjadi cokelat putih.
3. Es Kacang Merah
Rebus kacang merah didalam air gula dan sedikit cokelat bubuk. Rasa cokelatnya akan hadir bahkan disetiap gigitan kacang merah.
4. Vla
Anda dapat menambahkan cokelat bubuk pada adonan vla yang anda buat. Rasa cokelat tersebut akan menaikkan kualitas rasa adonan vla anda.
Dapatkan kelezatan cokelat bubuk berkualitas langsung dari petani Indonesia. Anda dapat memilih Dark Cocoa Powder atau Raw Cacao Powder. Login ke Instagram @timurasaindonesia atau klik timurasa.com
