Resep Spikoe Kenari Timurasa Resep Spikoe Kenari Timurasa

Foto : cookpad

  • RAA
  • Sabtu, 24 Oktober 2020 - 19:36 WIB

Resep Spikoe Kenari Timurasa


Bahan-Bahan

200 gr kuning telur (sekitar 12 butir)
90 gr gula

Bahan yang diayak

45 gr tepung terigu, protein rendah
20 gr susu bubuk
10 gr maizena

Bahan yang dilelehkan

90 gr butter

Bahan topping

70 gr kacang kenari

Cara Membuat:

1. Preheat oven 180 C
2. Alasi loyang dengan baking paper (jangan lupa diole margarin agar tidak bergeser)
3. Mixer high speed sampai pucat mengembang dan kental berjejak
4. Masukan asal rata. Low speed
5. Masukkan aduk lipat dengan spatula sampai benar-benar rata agar hasil cake tidak bantat, jangan overmix. Butter lebih enak memakai butter wisjman lebih harum.
6. Tuang ke loyang, taburi kenari cincang.
7. Panggang 160-170 C, 35 menit, spongey, harum, yummy